SPESIFIKASI SOFABED
BAHAN SOFABED
Waahh ini dia produk premium terlaris dari Orlin idaman semua Bunda 😍😍😍
Desainnya minimalis, mudah dibawa dan dipindah, ringan dan busa awet hingga 20 tahun 😱💪👍
Lihat aja Buns, bisa dirubah seketika dari kasur menjadi sofa duduk tanpa repot dengan bobot berat atau kebesaran. Sangat pas untuk ruang minimalis, kamar sempit dan rumah 4L (Lo Lagi Lo Lagi) 😂
Mimin jelaskan spesifikasinya dibawah ya 👇
🌿Bahan : Rasfur Premium R15/R10 gramasi 100 (level tertinggi kualitas no. 1 rapat, lembut dan panjang)
(Bisa req. Full veltboa tanpa bulu harga sama)
🌿Busa : Royal QYD Full D16H (Kerapatan rongga busa terbaik, maksudnya adalah rongga busanya tidak renggang tetapi rapat dan lembut sehingga memudahkan sirkulasi udara dan air cepat meresap jika sofabed terkena tumpah air atau ompol sehingga mudah kering dan tidak berbau menyengat 🤗)
🌿Alas bawa : Alas Bintik anti slip sehingga kasur tidak mudah bergeser/tidak licik
🌿Resleting : Zipper YKK, sleting dengan merk dan kualitas terbaik
🌿Isi bantal : Full sillicon anti virus & bakteri sehingga aman untuk anak-anak, bayi atau ibu hamil
Kelebihan Lainnya:
1. Ringan
2. Mudah dipindah
3. Simple
4. Busa tidak kempes, tetap kokoh dengan posisi sama
5. Kuat hingga 20 tahun
6. Cepat kering jika kena air/ompol
7. Busa tidak akan keropos saat kena ompol
8. Menahan bobot dengan baik, busa yang bagus akan menahan bobot di ketebalan tertentu sehingga tidak jatuh ke lantai saat di duduki
9. Bantal sehat full 100% sillicon anti virus bakteri
10. Bisa dilipat menjadi sofa & kasur
11. Jika busa diremas akan segera kembali ke bentuk semula.
Ciri-ciri Busa tidak berkualitas/busa sisa produksi/busa tidak sehat.
1. Terlalu keras akan membuat punggung sakit
2. Terlalu lembek tidak baik untuk tulang punggung (menyebabkan bongkok)
3. Terlalu bau (banyak campuran kimia berbahaya)
4. Jika di duduki tidak menahan bobot (menyentuh lantai secara langsung)
5. Dalam jangka hitungan bulan/tahun pertama busa mengempes di bagian tertentu (biasanya tengah)
6. Busa turun naik tidak beraturan (biasanya busa limbah sisa produksi)
7. Jika busa di remas meninggalkan bekas/sobek
Apa perbedaan busa Orlin dengan busa biasa?
Busa orlin terbuat dari busa Royal Quantum yellow density Full D16H
Apa perbedaannya? yaitu terletak pada rongga busa atau gramasi busa semakin rapat rongga-rongga busanya maka dia semakin bagus, ini akan dibuktikan ketika diduduki oleh tubuh yang bobotnya berat kerapatan yang bagus dia akan cepat kembali ke bentuk semula ketika dia diremas tetapi busa yang kurang bagus dia akan membutuhkan waktu untuk kembali ke bentuk semula
Daya serap sangat tinggi artinya ketika dia tertumpah air yang banyak atau terkena ompol akan cepat kering dan tidak berbau menyengat berbeda dari busa yang rongga nya tidak rapat ketika dia terkena air tidak mudah kering dan tercium bau menyengat dari cairan pipis
perbedaan lainnya terletak ketika di vakum. Busa orlin kuat selama enam bulan dalam kondisi vakum dan kokoh dalam jangka waktu yang lama, tidak cembung, tidak miring. Ketika dibuka dari packing akan langsung mengembang sempurna, tidak membutuhkan waktu yang lama untuk mengembang
Busa Orlin bagus untuk tulang karena tidak terlalu keras dan tidak terlalu lembek
Siapa target market Sofabed Orlin?
Pemilik rumah minimalis, karena rumah minimalis membutuhkan barang-barang yang bisa dilipat atau menghemat ruangan
Ibu-ibu muda atau ibu-ibu setengah baya, bisa dibuat arisan dengan harga cukup ekonomis.
Sasaran sofabed lainnya bisa dari orang-orang perkantoran, guru, pekerja, ibu rumah tangga dan lain sebagainya
🌼 SOFABED BIG (Ketebalan tertinggi)
🌿Size real : 200x180x20cm
🌿Tebal busa 20cm
🌿Size setelah vacum -/+ 190x170x18cm
🌿Dilipat tinggi 60cm
🌿3 Bantal kotak, 2 Guling pendek
🌿Diskon ongkir 100.000
🌿Bobot 26kg
===================================
🌼 SOFABED MEDIUM
☘️Size real 200x150x15cm
🍀Tebal busa 15cm
☘️Size setelah vacum -/+ 190x140x14cm
☘️Dilipat tinggi 45cm
☘️2 Bantal kotak, 2 Guling pendek, 1 guling panjang
🍀Diskon ongkir 50.000
🍀Bobot 20kg
===================================
🌼 SOFABED STANDAR (Terlarisss💋)
🌾Size real : 200x150x10cm
🌾Tebal busa 10cm
🌾Size setelah vacum : -/+ 190x140x8cm
🌾Dilipat tinggi 30cm
🌾2 Bantal kotak, 2 Guling pendek, 1 guling panjang
🌾Diskon ongkir 50.000
🌾Bobot 12kg
===================================
🌼 SOFABED EKONOMIS
🌱Size : 200x150x8cm
🌱Tebal Busa 8cm
🌱Size setelah di vacum -/+ 190x140x7cm
🌱Dilipat jadi sofa tinggi 24cm
🌱2 Bantal kotak, 2 Guling pendek, 1 guling panjang
🌱Diskon ongkir 50.000
Harga sudah termasuk:
- Diskon ongkir tertera
- Biaya packing karung
- Free nama 5 huruf
- Biaya vacum
- Include sedekah yatim dhu'afa
- Program Bantuan kasur orlin untuk faqir miskin yang belum punya kasur
Produk boleh tidak di vacum, tapi resiko ongkir mahal
Komentar
Posting Komentar